"Mandiin, gantiin popok, nge-burpin (menyendawakan), sampai ngasih dot karena pagi-pagi istri saya harus tidur," kata Tarra menjelaskan tugasnya merawat anak.
Melansir dari BBC.co.uk, ternyata hal-hal yang dilakukan Tarra Budiman seperti memandikan dan mengganti popok bayi sangat berperan besar pada tumbuh kembang anak.
Menurut psikolog, Dokter Howard Steele dari Central London University, masalah yang timbul di usia remaja biasanya bisa ditelisik dari masa kecil sang anak.
Baca Juga : Mandala Shoji, Mantan Pacar Vanessa Angel Masih Buronan, Ini Unggahan Terakhir di Instagramnya!
Penelitian menjelaskan bahwa 30% anak perempuan dan laki-laki yang tidak dimandikan ayahnya ketika kecil berisiko lebih besar untuk menjadi pembuat onar ketika sudah besar.
Dokter Steele menjelaskan kalau salah satu penyebabnya adalah hubungan kedekatan serta peran ayah yang memunculkan hormon oksitosin.
"Seorang ayah punya peran yang sangat kuat yang berpengaruh pada kompetensi sosial anak, dan mereka harus tahu betapa pentingnya memandikan anak," terang Steele.
Baca Juga : Mandala Shoji, Mantan Pacar Vanessa Angel Masih Buronan, Ini Unggahan Terakhir di Instagramnya!
Source | : | BBC,YouTube |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR