Jika dibiarkan, peradangan bisa menyebabkan kerusakan tulang rawan.
Kondisi ini menyebabkan sendi kaku, bengkok, dan sulit digerakkan.
Baca Juga : Mengobati Maag yang Kambuh Bisa dengan Konsumsi Buah-buahan Ini Moms!
Penelitian ini dilakukan menggunakan data dari 176 orang pasien rematik.
Para peserta ini mengisi kuisioner yang berisi pertanyaan seberapa sering mereka makan ikan di tahun sebelumnya.
Selain itu, peneliti juga meminta menyebutkan jenis ikan yang dimakan dan bagaimana cara memasaknya.
Cara memasak yang tidak diperbolehkan yaitu ikan digoreng, kerang yang tidak dikeringkan, atau mencapurkan ikan dalam bahan makanan.
Hal ini dapat mempengaruhi kandungan EPA dan DHA.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | medicalnewstoday.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR