Unggahan tersebut lantas dikomentari oleh akun Instagram Santi Milani yang merupakan kerabat Dewi Perssik.
"Naik status bukan menikah tapi tersangka," tulisnya.
Masih dari unggahan tersebut, Dewi juga membenarkan bahwa keponakannya tersebut sudah resmi ditetapkan menjadi tersangka.
Baca Juga : Bak Artis Bollywood, Ini Dia 6 Fakta Stephanie Putri Cantik Titi DJ yang Bikin Kamu Klepek-klepek
Seorang warganet bertanya apakah Dewi tidak menonton tayangan yang memperlihatkan klarifikasi dari pihak Meldi.
"Klarifikasi kalau sudah jadi TSK ya," jawab Dewi pada warganet tersebut.
Meski Dewi yakin keponakannya tersebut sudah berstatus sebagai tersangka, hal sebaliknya justru dikatakan oleh pengacara Meldi, Rudi Kabunang.
Baca Juga : Berat Badan Turun Hanya Jalan Kaki di Tempat? Bisa, Namun Ini Pendapat Pakar
Source | : | YouTube,Instagram,Tribun Sumsel |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR