Dilansir Elitedaily.com berikut beberapa makna genggaman tangan seperti yang dilakukan Syahrini dan Reino Barack.
Seorang pakar bahasa tubuh cinta bernama Vanessa Van Edwards mengatakan, jenis gandengan tangan seperti yang dilakuan Syahrini dan Reino Barack saat itu menggambarkan, salah satu pihak merasa paling dominan dari yang lain.
"Jika seseorang meremas sangat keras di luar sekadar meyakinkan 'Aku di sini,' itu adalah sinyal 'Aku ingin memegang kendali, aku ingin menjadi dominan,'" begitu jelas Edwards.
Baca Juga : Terpuruk Setelah Ditinggal Nikah, Luna Maya Bongkar Sifat Reino Barack yang Buatnya Bertekuk Lutut
Selanjutnya, ketika Reino Barack memulai untuk berbicara ia menggenggam tangan Syahrini dengan menyatukan ruas-ruas jarinya dengan jari sang istri.
Menurut Edwards, jenis genggaman seperti itu mengartikan bahwa Reino Barack ingin mendapatkan kenyamanan lebih saat itu.
Selain itu, dari genggaman itu mengartikan, sang pria tidak main-main dengan hubungannya dan menginginkan komitmen yang nyata dari pasangan.
Baca Juga : Selingkuh dengan Ayah Mertua Saat Suami Merantau, Wanita Ini Tega Kubur Bayi Hasil Hubungan Gelapnya
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | elite daily |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR