Nakita.id - Kehidupan Nazriel Irham alias Ariel, vokalis band NOAH selalu menjadi perbincangan.
Berparas tampan, karismatik, berbakat dan tentunya selalu dikelilingi perempuan cantik membuat Ariel selalu menjadi sorotan.
Kehidupan Ariel semakin berwarna dengan kehadiran anak semata wayangnya, Alleia Anata Irham.
Baca Juga : Sering Sarapan Pakai Makanan Ini Moms? Bukan Sehat Malah Naik Berat Badan!
Beda dari sang ayah, Alleia nyaris tidak pernah tersorot media.
Tidak terasa anak Ariel dan Sarah Amalia tersebut sudah tumbuh menjadi remaja cantik.
Melansir dari saluran Youtube Ariel Noah, mantan kekasih Luna Maya ini memperlihatkan potret langka Alleia.
Baca Juga : Dikenal Garang Kalau Komentar, Nikita Mirzani Dibuat Tak Berkutik Saat Didi Riyadi Bahas Topik Ini
Beberapa waktu lalu, Ariel memboyong anak dan ibunya untuk liburan ke Jepang, tepatnya di Hakuba.
Ya, bukan Tokyo atau Shibuya yang kerap didatangi wisatawan, Ariel memilih daerah terpencil agar bisa menikmati alam serta budaya Jepang seasli mungkin.
Ariel dan Alleia mendapatkan penginapan di kawasan terpencil yang jauh lebih privat tapi nyaman dan bebas untuk bermain.
Baca Juga : Sambil Genggaman Tangan, Syahrini Tunjukkan Pemandangan Indah Saat Bulan Madu
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR