"Alhamdullillah setengah selesai sudah tugas kami sebagai orang tua.
Hari ini secara resmi putri kami menikah dengan pria pilihanya," ungkap Rizal Effendi.
View this post on Instagram
Baca Juga : Resmi Melamar Muzdalifah, Curahan Hati Fadel Islami: 'Banyak Hal yang Saya Korbankan'
"Salah satu mas kawinnya 2 pohon mangga serta langsung ditanam di halaman Masjid Islamic Center Balikpapan.
Terima kasih atas doa restu warga kota.
Semoga Yang Maha Kuasa melindungi kedua mempelai hingga akhir menutup mata kelak," terangnya.
Tak hanya membagikan momen akad nikah, Rizal juga membagikan potret saat putri dan menantunya menanam pohon yang menjadi mas kawinnya itu.
View this post on Instagram
Baca Juga : Digelar Tertutup, Lamaran Muzdalifah Justru Sengaja Disebarkan Lewat Akun Gosip: 'Ya Biar Rame'
Mereka menanam pohon tersebut di halaman lokasi akad nikahnya.
"Karena mas kawinnya dua pohon mangga jadi setelah akad kedua mempelai lamgsung menanam pohon tersebut di halaman majsid Islamic Center.
Warga kota yang saya hormati saya mohon doanya untuk acara resepsi yang besok dilakukan di DOME Balikpapan.
Tentu pasti ada kekurangan untuk itu nika berkenan saya memohon maaf ssbelumnya jika dalam rangkaian pernikahan putri kami ataupin acara resepsi besok ada hal hal hang kurang berkenan.
Selamat berakhir pekan warga kota.
Semoga ini bisa memotivasi pasukan jomblo kota untuk segera menikah.
Berbagi dunia bersama berjuang dalam keadaan menyenangkan ataupun sulit atas nama cinta dan restu Yang Maha Kuasa," tulisnya sebagai keterangan foto.
View this post on Instagram
Baca Juga : Sang Adik Sudah Beristri, Zaskia Sungkar Sarankan Cari Jodoh Lagi, Resmi Cerai?
Istri Rizal Effendi, Arita pun juga membagikan potret saat putrinya diperistri oleh lelaki pilihannya.
Ibu Walikota Balikpapan ini berharap anaknya bisa memiliki keturunan yang baik dan keluarganya diberkahi.
"Keluarga.
Alhamdulillah hari ini kami telah mengantarkan putri kami Aisyiah Febria @febfebii menikah dengan pria pilihannya Bahktiar Rizki Akbar @akbarbakhtiar di Mesjid Madinatul Iman Balikpapan.
Semoga pernikahan ini menjadikan keluarga Sakinah,Mawada,Waromah.
Di berikan anak keturunan yang sholeh dan sholehah," kata Arita di Instagramnya.
Selain merayakan kebahagiaan pernikahan, mereka ikut membantu menyelamatkan bumi ini dengan menanam pohon.
Wah, cukup unik dan menginspirasi ya, Moms. Bagaimana menurut Moms?
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Instagram,Suar.ID |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR