Nakita.id – Siapa yang tidak pernah konsumsi buah jeruk? Ya meskipun hanya satu kali sepanjang hdup pasti kita pernah konsumsi jeruk.
Buah yang satu terkenal lezat, berair, dan kenyal yang bisa membangkitkan energi dan menyegarkan tubuh kita.
Setiap bagian dari jeruk biasanya memiliki manfaat, seperti kulitnya yang bisa mengusir nyamuk. Buahnya yang kaya akan nutrisi.
Baca Juga : Berikan yang Terbaik, Bahan Alami Harus Jadi Pilihan Utama Agar Bayi Terlindungi
Lalu bagaimana dengan bijinya? Biji jeruk yang cenderung pahit dan asam membuat kita sering membuangnya.
Padahal biji jeruk juga mengandung banyak vitamin C dan zat phytochemical yang bisa menurunkan kolestrol jahat.
Biji jeruk juga tidak beracun dan aman ketika tertelan, hanya mengandung sedikit sianida yang akan segera dihancurkan oleh tubuh.
Baca Juga : Menyusui Saat Puasa: Konsumsi Makanan Ini Agar Tubuh Berenergi Moms!
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | boldsky |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR