Bakteri ini biasanya menyebar ketika Moms berbagi air liur saat meniup makanan bayi, lalu ketika makan dari sendok yang sama, dan mencium bayi di mulut.
Untuk menghindari hal ini, ada beberapa cara yang bisa Moms lakukan yaitu:
- Hindari meniup makanan bayi dan jangan berbagi sendok atau air yang sama.
- Lakukan praktek kebersihan gigi yang baik.
Baca Juga : Moms, Minyak Pijat Ini Terbukti Jaga Kulit dari Kerusakan dan Penuaan!
- Usap mulut bayi berulang kali dengan kain basah yang bersih, sehingga bakteri tidak mendapat kesempatan untuk tumbuh.
- Bersihkan lidah, gigi, dan pipi bayi secara berkala.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | timesofindia.indiatimes.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR