2. Tidak memakaikan celana
Salah satu yang bisa menjadi alternatif adalah dengan tidak memakaikan celana pada Si Kecil.
Hal ini dilakukan untuk meningkatkan kesadaran anak pada tubuhnya sendiri.
Anak akan berpikir dua kali untuk buang air tanpa ada popok yang menahannya, dan ini membuat mereka bergerak cepat dengan sinyal yang dikeluarkan tubuh.
Baca Juga: Selain Lebih Hemat, Keuntungan Ini Bisa Moms Dapatkan Jika Gunakan Popok Kain Bayi
3. Amati dan awasi
Mengamati dan mengawasi anak dengan seksama juga menjadi kunci sukses potty training.
Jika Moms melihat tanda-tanda anak akan buang air, segera tanyakan kepada Si Kecil.
Meski sudah kecolongan, tetaplah bawa anak ke kamar mandi agar terbentuk mindset buang air pada tempatnya.
Baca Juga: Moms, Begini Lho Langkah yang Benar Gunakan Popok Sekali Pakai atau Popok Kain Bayi
Source | : | what to expect |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR