Nakita.id - Hidup di zaman milenial seperti saat ini, tak bisa dipungkuri kemajuan teknologi tak bisa ditolak lagi.
Salah satu hasil dari teknologi yang sangat dekat dengan kita yaitu gadget atau ponsel.
Gawai bisa bermanfaat untuk anak seperti merangsang keterampilan motorik, melatih cara berpikir, dan melatih anak untuk berpikir kreatif.
Baca Juga: Google Perkenalkan Family Link Untuk Memantau Pemakaian Gadget Anak
Tetapi bagaimana jika anak tidak bisa lepas dari ponsel?
Setiap hari anak menghabiskan waktunya dengan ponsel, dimana pun dan kapan pun.
Bahkan waktu mereka menggunakan ponsel lebih banyak daripada waktu berinteraksi dengan lingkungan sekitarnya.
Mereka mengabaikan kehidupan nyatanya dengan bermain gadget saat makan, bermain, bahkan saat tidur.
Hal tersebut patut diwaspadai Moms karena anak telah kecanduan ponsel.
Baca Juga: Jangan Berikan Gadget Pada Anak di Bawah Usia 2 Tahun, Bisa Berisiko Terlambat Bicara
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Yolla |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR