Untuk itu Moms harus bisa membedakan cairan ketuban dan air seni.
Kelima, Moms akan mengalami kontraksi sesungguhnya.
Perbedaan kontraksi yang sesungguhnya dengan kontraksi palsu adalah kontraksi ini ada perkembangan dan intesitas serta durasi.
Baca Juga: Manfaat Kurma Untuk Persalinan: Bisa Buat Proses Bersalin Moms Lancar dan Cepat!
Keenam, tentu sakit punggung atau kram.
Jika Moms mengalami satu dari gejala di atas segera hubungi dokter kandungan.
Temukan tempat yang tenang di mana Moms bisa berbaring, bersantai, mengatur napas, dan bersiap untuk langkah selanjutnya.
Saat intensitas rasa sakit semakin meningkat atau tidak hilang setelah satu jam, hubungi dokter atau kepala rumah sakit Anda.
Jika tanda-tanda persalinan awal benar-benar hilang, tenang saja dan tetap pastikan untuk berbicara dengan dokter ya Moms.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | parents.com |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR