Pada Selasa (30/7/2019) kemarin, Tasya mengunggah Insta story di akunnya @tasyakamila.
"Dibalik kegemesan si baby, ada mamanya yg tepok jidat baca komentar netijen," tulis Tasya di unggahannya itu.
Ternyata Tasya pun mengalami komentar-komentar menyinggung tentang putranya.
Ada yang menyebut dahi putranya lebar, ada yang menyarankan agar Tasya memencet hidung Arrasya agar mancung, hingga menyebut Arrasya masih kurus.
Komentar nyinyir ini akhirnya ditanggapi Tasya.
"Thx for ur concern, but my baby is healthy and happy (terima kasih untuk perhatiannya, tapi anakku sehat dan bahagia)," lanjutnya di unggahan yang sama.
Tasya pun terheran-heran kenapa ada saja yang memberi komentar miring atau bodyshaming pada bayi.
Bagaimana Moms, pernah mengalami hal serupa?
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Instagram,Nakita.id |
Penulis | : | Anisa Annan |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR