Wanita yang berjalan sekitar 4,5 km per jam sambil mendorong stroller terbukti dapat membakar kalori dan meningkatkan kebugaran.
Tentu saja sebelum melakukan jogging sambil membawa Si Kecil di stroller, Moms harus memperhatikan keamanannya.
Baca Juga: Bingung Jadi Ibu Baru? Dokter Reisa Rekomendasikan Buku Ini Untuk Moms
Stroller yang Moms gunakan sebaiknya memiliki fitur pelindung dan pengaman bayi, kursi bersandar, dan roda depan yang terkunci lurus.
Cari juga stroller yang telah mendapat sertifikat keselamatan, misalnya dari Juvenile Products Manufacturers Association.
Selain itu Moms juga harus memperhatikan apakah stroller telah memenuhi standar American Society for Testing and Materials (ASTM).
Baca Juga: Cuma #5MenitAja Lakukan Olahraga Ini, Bisa Bakar 100 Kalori Tubuh!
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | medicinenet.com |
Penulis | : | Yolla Octarina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR