Nakita.id - Makan makanan sehat merupakan salah satu hal penting yang bisa Moms ajarkan pada Si Kecil.
Dilansir dari Medicine Net, Melinda Sothern direktur laboratorium pencegahan obesitas di Lousiana State University, memberikan tips agar Si Kecil mau makan makanan sehat.
Baca Juga: Begini Cara Mudah Agar Anak Mau Makan Sayur, Tanpa Teriak dan Melabelnya #LovingNotLabelling
Jangan labeli makanan “baik” dan “buruk”
Jangan berikan label makanan sebagai makanan "baik" atau "buruk", ada baiknya Moms memberi tahu mereka, antioksidan dalam buah dan sayuran akan membuat rambut mereka akan berkilau.
Biarkan mereka tahu bahwa kalsium dalam produk susu atau protein tanpa lemak di dalam ikan akan membantu mereka tetap kuat saat bermain bola.
Baca Juga: Tak Perlu Bingung Moms, Begini Cara Mudah Agar Anak Mau Makan Sayur, Dijamin Langsung Lahap
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Source | : | medicinenet.com |
Penulis | : | Yolla Octarina |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR