Sehat untuk jantung.
Moms yang mengonsumsi salmon saat hamil dapat bermanfaat untuk menjaga kesehatan jantung secara keseluruhan. Selain itu mengurang risiko stroke dan menstabilkan tekanan darah.
Mengandung asam docosahexaenoic acid (DHA)
Salmon mengandung jumlah DHA yang tinggi, bukan hanya membantu dalam meningkatkan ingatan dan perkembangan otak pada bayi, tetapi juga mengurangi depresi pasca persalinan.
Walaupun salmon baik untuk Moms yang sedang hamil, salmon juga dapat menyebabkan efek samping yang tidak baik diantaranya :
Merkuri yang terkandung di dalam salmon dapat berbahaya.
Meskipun salmon mengandung kadar merkuri yang rendah, namun tetap berbahaya bila dikonsumsi berlebihan.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | momjunction.com |
Penulis | : | Ayu Novi Nurdiyanti |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR