Kemudian campurkan dengan 1 sendok makan penuh tepung beras dan satu sendok makan lulur mandi kemasan.
Aduk semuanya hingga merata dan jika terlalu kental bisa tambahkan sedikit air.
Gunakan sebagai lulur pada seluruh tubuh dan dapatkan manfaat baiknya untuk kulit.
5. Mengatasi gatal akibat gigitan nyamuk
Sejenis zat antihistamin yang terdapat pada kantong teh juga ampuh mengatasi rasa gatal dan kemerahan akibat gigitan nyamuk.
Baca Juga: Atasi Kulit Wajah Berminyak Saat Hamil dengan 4 Cara Alami Ini, Mudah Moms
Cukup usapkan ampas teh celup yang masih dalam kondisi hangat pada area yang digigit nyamuk dan biarkan mengering.
Rasa gatal dan kulit kemerahan akan hilang.
6. Mengobati bisul
Selain untuk kecantikan, kantong teh celup bekas juga bisa digunakan untuk mengobati bisul.
Cukup gunakan kantong teh bekas yang masih basah sebagai kompres pada bisul.
Baca Juga: Hindari Stres Berlebihan, Bisa Memicu Kulit Menghitam dan Kusam
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR