2. Memburuk penglihatan dalam jangka panjang
Menggosok mata terus-menerus menyebabkan penipisan jaringan kornea mata Moms dan akan mengakibatkan penglihatan memburuk dalam jangka panjang.
Walaupun efeknya mungkin tidak secepat infeksi, Si Kecil lebih mungkin untuk tumbuh dengan miopia progresif ketika besar.
3. Dapat menyebabkan cedera
Disaat Si Kecil menggosok-gosokan matanya mungkin ada sesuatu yang tersangkut di dalam matanya dan menyebabkan iritasi.
Ini dapat meningkatkan risiko abrasi kornea mata yang bisa menyakitkan dan butuh waktu lama untuk sembuh.
Jadi itu Moms penyebab, cara mencegah, dan risiko Si Kecil ketika menggosok matanya.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | momjunction.com,parenting.firstcry.com |
Penulis | : | Ayu Novi Nurdiyanti |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR