Berikut cara yang dianjurkan untuk mengolah wortel sebagai menu MPASI dari Healthline.com.
1. Merebus atau mengukus wortel
Moms harus mencuci bersih wortel sebelum direbus atau dikukus.
Rebus hingga wortel lembek kemudian lumatkan menggunakan garpu, tambahkan air agar konsistensi tekstur tepat.
2. Memanggang wortel
Selain dengan mengukusnya, Moms bisa coba memanggang wortel.
Baca Juga: Siapkan Jadwal MPASI Seminggu, Contek Varian Menu Vegetarian Lezat untuk Si Kecil
Rasa yang dihasilkan dari panggangan wortel akan jadi lebih terasa.
3. Kombinasi ayam dan wortel
Rasa manis dan lembut yang dimiliki oleh wortel dapat menjadi makanan penutup yang baik bagi bayi.
Moms bisa mengkombinasikan dengan ayam yang dihaluskan.
4. Bakso wortel
Saat bayi sudah berusia 9 bulan, maka mereka sudah dapat mengenggam makanan dengan jari.
Baca Juga: Trik Mengatur Jadwal MPASI Seminggu untuk Si Kecil, Ini Contoh Pemberian Waktu Makan Sesuai Usia
Moms bisa coba perkenalkan dengan makan yang bisa dipegang seperti bakso, dengan menggunakan bahan utama wortel.
Tapi Moms tidak perlu menambahkan garam saat membuat.
5. Kombinasi wortel dengan bahan lainnya
Agar tidak bosan Moms bisa coba olahan wortel dengan bahan sayuran lain yang mudah dicerna bayi seperti labu siam, dan lain lain.
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | Kompas.com,healthline.com |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR