1. Menurunkan risiko infeksi
Bayi belum memiliki sistem kekebalan tubuh sempurna, sehingga mudah terserang infeksi.
Oleh karena itu, Moms perlu memberikan makanan-makanan yang dapat membantu kekebalan tubuhnya, salah satunya kentang.
Baca Juga: Menu MPASI Nasi Tim dan Ikan Tuna yang Tinggi Protein, Coba Yuk!
Beberapa varietas kentang seperti kentang merah sarat dengan antosianin.
Antosianin merupakan jenis biokimia yang terbukti memiliki sifat antivirus.
Sifat antivirus ini dapat memerangi infeksi seperti influenza.
2. Saluran pencernaan yang lebih sehat
Ternyata kentang membantu tumbuh kembang bakteri baik dalam pencernaan Si Kecil.
Selain itu ada kandungan besar gula alkali dalam kentang yang dapat menjaga kadar asam dalam tubuh Si Kecil.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | Firstcry.com |
Penulis | : | Anisa Annan |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR