Kantung-kantung udara itulah yang memberikan dampak buruk bagi pernapasan karena berisi cairan.
Penyakit ini termasuk gangguan kesehatan kronis yang dapat menular, terutama ketika kondisi kesehatan tubuh tidak fit.
BACA JUGA: Cara Mudah dan Cepat agar Luka Sesar Usai Melahirkan Cepat Sembuh
Ciri-ciri penyakit penumonia
1. Demam
2. Banyak berkeringat
3. Batuk
4. Sesak Napas
5. Nyeri dada
6. Mual dan muntah
7. Diare
Salah satu tandanya yang paling terlihat adalah batuk.
BACA JUGA: Ternyata Jambu Klutuk Bisa Bantu Moms Turunkan Berat Badan, Lho
Penyakit pernapasan kategori serius ini terbagi menjadi 2, yaitu pneumonia ringan dan berat.
Pneumonia ringan biasanya menimbulkan tanda-tanda batuk dan kesulitan bernapas.
Sedangan pada tahap berat juga akan menimbulkan tanda-tanda kepala terangguk-angguk, pernapasan cuping hidung atau kembang kempis.
Moms harus segera berkonsultasi dengan dokter jika kita atau si kecil ada tanda-tanda sesak napas, batuk kronik, flu kronik, infeksi telinga dan tersumbatnya saluran pernapasan pada anak.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Shevinna Putti Anggraeni |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR