Setelah gosok gigi, Moms bisa mengatakan bahwa setelahnya akan mengucapkan selamat tidur kepada seluruh yang ia sayangi sehingga ia bisa memilih.
Setelah mengucapkan "selamat malam" sudah selesai segeralah arahkan Si Kecil ke kamarnya untuk melakukan rutinitas selanjutnya.
5. Cium dan Peluk Sebelum Tidur
Rutinitas selanjutnya yaitu ciuman dan pelukan penuh kasih sayang sebelum tidur.
Tentunya rutinitas ini bukanlah suatu hal yang berat ya Moms.
Matikan lampu kamar dan nyalakan lampu tidurnya serta biarkan ia naik ke tempat tidurnya.
Luangkan waktu 5 menit untuk duduk di sebelahnya untuk membicarakan apa yang sudah dilakukan bersama hari ini.
ShopTokopedia dan Tasya Farasya Luncurkan Kampanye ‘Semua Jadi Syantik’, Rayakan Kecantikan yang Inklusif
Source | : | what to expect |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR