Drg. Tengku Anissa Utami juga mengatakan, bahan dari self cure itu memang tidak boleh dipasang pada gigi secara langsung karena dapat menyebabkan kanker.
Karena bahan tersebut dapat mengeras di dalam mulut, dan apabila tidak segera di lepas self cure tersebut akan menyebabkan iritasi kronis dan berujung pada kanker, serta dapat menyebabkan timbulnya ulat.
Baca Juga: Rumah Mewah Tasya Farasya Bak Kerajaan! Didominasi Warna Ungu dan Emas Hingga Banyak Lampu Kristal
Tasya juga berpesan kepada masyarakat agar selalu memiliki sikap awareness terhadap bahaya dari memasang gigi palsu di tukang gigi ilegal.
Karena hal tersebut tidak sesuai dengan prosedur dan juga bisa membahayakan kesehatan dari masyarakat luas.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR