Efek jangka panjang bagi korban bullying
Apabila anak yang menjadi korban bullying segera mendapatlan perawatan kesehatan mental dan juga sistem pendukung lainnya, para korban terdapat mencegah konsekuensi jangka panjang potensial dari bullying tersebut.
Namun, tanpa penanganan yang baik anak yang menjadi korban bullying akan berisiko mengalami hal berikut:
Baca Juga: Anak Jadi Pelaku Bullying? Disiplinkan Anak Dengan Cara Berikut
1. Depresi kronis.
2. Meningkatnya risiko pikiran untuk bunuh diri, rencana bunuh diri, dan upaya bunuh diri.
3. Gangguan kecemasan.
4. Gangguan stres pasca-trauma.
5. Kesehatan umum yang buruk.
6. Perilaku merusak diri sendiri, termasuk melukai diri sendiri.
7. Penyalahgunaan zat.
8. Kesulitan membangun kepercayaan, persahabatan dan hubungan timbal balik.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | psycom.net |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR