Nakita.id - Bagi balita, asupan gizi seimbang dibutuhkan untuk tumbuh kembangnya.
Salah satu pangan yang dibutuhkan adalah sayuran.
Namun terkadang ada anak yang sulit makan sayur ya Moms. Apakah anak moms adalah salah satunya?
Mengapa ya anak susah makan sayur?
Bisa jadi, anak tidak mau memakan sayur karena Moms tidak membiasakannya.
Ditambah lagi, terkadang sayur yang disediakan rasanya kurang enak atau tidak berasa.
"Terkadang moms di rumah memasak sayur tapi tidak berasa, tanpa penyedap misalnya,
kita aja sebagai orang dewasa gak mau makan, apalagi anak-anak, jadi sebaiknya sajikanlah yang enak", ujar dokter Reisa.
Baca juga : Haruskah Menyembunyikan Sayuran di Makanan Anak?
Ania, anak pertama dokter Reisa termasuk yang mau memakan sayur.
Sayur yang biasa dimakan adalah brokoli, wortwl, bayam. Tapi memang tidak semua sayur karena alergi.
Wah apa ya moms rahasianya?
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR