Nakita.id - Skoliosis adalah kelainan pada tulang belakang yang melengkung ke samping secara tidak normal.
Kondisi ini memang umumnya terjadi pada anak, namun tanda-tandanya bisa dilihat sejak ia masih bayi lo Moms.
Jenis skoliosis yang terjadi pada bayi biasanya adalah skoliosis kongentinal yang terjadi sejak ia terlahir.
BACA JUGA : 5 Hal yang Perlu Orangtua Tahu Tentang Skoliosis Anak-anak
Hal ini diduga karena formasi tulang belakang yang abnormal.
Skoliosis pada bayi ini biasanya biasa terlihat jelas Moms.
Ada beberapa tanda yang sebaiknya Moms waspadai sebagai gejala skoliosis.
Source | : | momjunction.com |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR