Nakita.id - Ketika mempersiapkan diri untuk kehadiran sang bayi, mungkin ada pertanyaan-pertanyaan tertentu di benak Moms.
Beberapa kekhawatiran mengenai sakit persalinan, atau kontraksi.
Berbicara mengenai kontraksi, sebenarnya kontraksi dipengaruhi oleh 2 hormon yaitu Prostaglandin dan Oksitosin.
BACA JUGA: Pahami Kontraksi yang terjadi, Jangan-jangan Kontraksi Palsu
Oksitosis menyebabkan kontraksi otot-otot polos uterus (rahim) yang berfungsi mendorong penurunan kepala bayi.
Sedangkan, prostaglandin bekerja membantu oksitosin dan estrogen dalam merangsang aktivitas otot polos uterus tersebut.
Kontraksi juga dibagi atas 3 jenis. Ke 3 jenis kontraksi tersebut adalah:
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | momjunction |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR