Nakita.id - Kepala merupakan bagian tubuh yang cukup sensitif terutama bagi bayi yang baru saja lahir.
bayi yang baru lahir akan cenderung memiliki tekstur kepala yang belum kuat seutuhnya.
Sebagai seorang Moms tentunya harus sangat memperhatikan dan menjaga baik-baik kondisi kepala Si Kecil.
Namun, tak sedikit pula kasus yang menyebabkan kepala bayi terbentur.
Benturan tersebut bisa disebabkan karena bayi jatuh dari tempat tidur, posisi bantal yang tak sesuai, bisa juga terbentur tembok tak sengaja pada saat tidur atau sedang digendong.
Biasanya apabila terbentur, kepala bayi akan cenderung alami benjolan.
Namun, ada pula yang sampai harus mengalami geger otak karena benturan yang sangat amat keras.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | health.harvard.edu |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR