boldsky.com
Susu Dapat Hilangkan Noda Kulut Akibat Sinar Matahari
Salah satu caranya adalah menggunakan bahan-bahan alami.
Bahan alami tersebut adalah susu.
Susu memiliki zat “pengelupas” yang membantu meringankan bintik-bintik gelap akibat sinar matahari.
Cara penggunaan:
- Ambil 2 sendok makan kulit jeruk dalam mangkuk dan tambahkan cukup susu untuk membuat adonan seperti pasta.
- Oleskan pasta ini pada wajah dan leher.
- Cuci dengan air dingin setelah 30 menit.
- Lakukan ini dua kali seminggu.
BACA JUGA: Kulit Jeruk Ternyata Bisa Atasi Berbagai Masalah Kesehatan Ini
Cara lain:
Bahan susu yang terbaik adalah dengan menggunakan susu mentah.
- Ambil ¼ cangkir susu.
- Tambahkan setengah tomat dan buat pasta halus menggunakan blender.
- Oleskan pasta ini di wajah atau di mana pun bagian tubuh yang Moms inginkan.
- Biarkan selama 30 menit dan bilas dalam air biasa. Ulangi ini dua kali seminggu.
BACA JUGA: Inilah Manfaat Minum Kopi 3 Cangkir Tiap Hari, Tak Banyak yang Tahu!
Alternatif lain adalah paket menggunakan madu dan susu.
- Tambahkan 2 sendok makan susu ke 2 sendok makan madu.
- Pijat selama 5 menit dan biarkan selama 15 menit.
- Setelah 15 menit, kemudian di cuci.
- Lakukan ini setiap hari untuk mendapatkan hasil yang lebih baik.
Artikel ini merupakan bagian dari Parapuan
Parapuan adalah ruang aktualisasi diri perempuan untuk mencapai mimpinya.
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
KOMENTAR