Blak-blakan bicara jujur, Shezy mengaku sakit hati dengan pernikahan Krishna yang tiba-tiba tanpa memberikan kabar.
"Jujur kecewa iya, tapi mungkin dia punya alasan sendiri kenapa tidak menghadirkan anak-anak dan tidak mengundang aku, ya udah cukup tahu aja," lanjut Shezy.
Menambahi, perempuan berumur 38 tahun ini mengaku sangat mengenal sosok istri baru Krishna Adhyata.
"Tahu, masak enggak tahu, sangat tahu banget, makanya begitu dia nikah ini udah nggak kaget, teman lama kali ya," pungkasnya.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR