"Setelah operasi baru nanti check lab apakah itu ganas atau jinak tapi yang diliat dr USG sih jinak huehe," ucap Kesha Ratuliu lagi.
Tak sendiri, Kesha Ratuliu ditemani oleh Adhi Permana Putra ketika memeriksakan dirinya di RS Mayapada Jakarta Selatan.
"Asik bentar lagi sehat Bismillah ya geulis," ucap Adhi Permana Putra dalam Instagram Storynya.
Belajar dari Kesha Ratuliu, ada baiknya Moms dan keluarga menjaga pola makan sehari-hari untuk mencegah kanker payudara.
Melansir dari Medical News Today, kanker payudara dapat dikendalikan seperti tidak merokok, tetap beraktivitas fisik, dan menjaga berat badan.
Makanan penyebab kanker payudara adalah alkohol, pemanis buatan, daging merah, lemak, dan makanan siap saji.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Instagram,medical news today |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR