Sebaiknya jauhkan dulu rambut dari alat yang menghasilkan panas, entah itu hair dryer atau catokan rambut.
Jika ingin menggunakannya, pilihlah produk dengan kualitas baik.
"Produk yang murah lama kelamaan akan menghasilkan panas berlebihan dan ini akan membakar rambut sehingga mudah pecah-pecah," kata penata rambut Jessie James.
BACA JUGA: Tidur di Ranjang Istimewa Aksi Gempita Curi Perhatian, Kenapa Ya?
Lembut
Perlakukan rambut Moms seperti gaun mewah bermaterial mahal.
Perlakuan yang lembut dan berhati-hati akan membuatnya indah dan berkilau.
BACA JUGA: Pernah Punya Bibir Cetar, Intip Transformasi Jessica Iskandar Ini!
Ini berarti jangan mengikatnya terlalu kencang dan batasi penggunaan jepit rambut yang mengandung metal.
Pakai Kondisioner
Kondisioner yang dibiarkan tanpa dibilas lebih direkomendasikan untuk mengatasi rambut pecah-pecah.
BACA JUGA:Anaknya Kian Populer, Kareena Kapoor Justru Beri Tanggapan Santai
Kondisioner tersebut dianggap bisa memberi perlindungan terhadap panas dari alat penataan rambut dan juga paparan sinar matahari.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Fairiza Insani Zatika |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR