Terima kasih kak ven, bang ben, ivg kalian luar biasa,” tulis salah satu netizen di kolom komentar youtube Dear Moms.
Nah, memang berbicara mengenai pola pengasuhan anak yang dulu atau sekarang bukanlah berbicara mengenai benar atau salah ya Moms.
Karena setiap ibu pasti memiliki perjuangannya masing-masing.
Namun satu hal yang perlu selalu Moms ingat, baik pola pengasuhan anak yang dulu atau yang sekang semua dilakukan semata-mata untuk kebaikan anak.
Jadi, siap untuk Damai Dengan Ibu Moms?
Baca juga: Gaya Pengasuhan Lama dari Kakek-Nenek Ternyata Berisiko Pada Anak
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Fadhila Auliya Widiaputri |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR