BACA JUGA: Benarkah Kulit Kiwi Memiliki Kandungan Nutrisi Tinggi? Ini Faktanya!
3. Starps terlalu longgar atau ketat
Jika straps sepatu terlalu longgar atau ketat, lebih baik tidak perlu dipakai lagi.
Terlalu longgar atau ketat bisa membuat Moms menjadi tidak nyaman saat berjalan dan membuat penampilan Moms justru terlihat aneh.
4. Kaki bergerak gerak saat berjalan
Saat berjalan dengan sepatu yang tepat, kaki tidak akan bergeser-geser.
Tapi, jika Moms merasa kaki selalu bergeser, maka Moms tidak akan merasa nyaman berjalan seharian.
5. Bagian belakang sepatu selalu terlepas dari kaki
Kalau memakai flip-flop dan pada bagian belakang sepatu kaki Moms terbuka, itu wajar.
Namun, jika Moms menggunakan boots, heels, atau sneakers, tandanya sepatu Moms salah ukuran.
Source | : | kompas,Tribun Style |
Penulis | : | Radita Milati |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR