Nakita.id - Apakah Moms sempat mendengar dentuman pada Sabtu (11/4/2020) dini hari?
Suara dentuman tersebut sempat viral diperbincangkan lantaran banyak orang yang mengaku mendengarnya.
Bahkan, dentuman halus itu terdengar beberapa kali.
Banyak orang yang mengira jika suara tersebut berkaitan dengan erupsi Gunung Anak Krakatau yang terjadi pada jumat (10/4/2020).
Namun, menurut Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) suara dentuman tak ada kaitannya dengan erupsi Gunung Anak Krakatau tersebut
Lalu suara apakah itu?
Ketua Forum Geosaintis Muda Indonesia, Reza Permadi ikut angkat bicara terkait fenomena tersebut.
Melalui tayangan di acara 'Silet' (13/4/2020), Reza menjelaskan sekilas soal fenomena yang sempat viral tersebut.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR