6. Berkedip
Untuk membantu melembapkan mata dan mencegah mata kering cobalah untuk sering berkedip.
Biasakan berkedip sekitar 10-20 kali per menit untuk mengurangi ketegangan pada mata.
7. Pakai Kacamata
Gunakan kacamata untuk bantu atasi rasa lelah dan ketegangan pada mata.
8. Olahraga Mata
Cobalah rutin lakukan olahraga mata.
Terapkan aturan 20-20-20, yaitu berpaling dari layar setelah setiap 20 menit dan fokus pada objek jauh yang berjarak 20 kaki sekitar 20 detik.
Cara ini dapat membantu mengurangi lelah pada mata.
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR