Menyantap makanan yang mengandung banyak air akan sangat membantu.
Buah dan sayuran merupakan contoh yang tepat.
Biasakan sebelum makan, Moms menyantap sup dulu atau makan sayur.
Selain untuk memenuhi kebutuhan air, Moms juga akan merasa cukup kenyang sehingga tidak makan banyak hidangan.
BACA JUGA: Ibu dengan 8 Anak Kembar Ini Punya Kisah Pilu, Begini Kisahnya
Kopi
Kopi mengandung zat diuretik, yang menyebabkan kita selalu ingin buang air kecil.
Karena itu minum kopi bisa membantu Moms membuang kelebihan air di dalam perut.
Selain itu, efek stiulan di dalam kopi juga membantu otot-otot dalam perut bergerak.
Pergerakan itu membuat perut terbantu menjadi cepat rata.
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR