Nakita.id – Pernahkah Moms menggoreng sosis di dapur tapi hasilnya tidak sebaik yang diharapkan?
Atau pernahkah Moms merebus telur tapi tidak matang secara utuh?
Nah mungkin ada hal-hal yang Moms lewatkan ketika melakukannya.
Melansir situs Brightside.me, sembilan hal ini mungkin kerap Moms lakukan tapi tanpa sadar itu adalah cara yang salah.
Untuk itu, mari intip resep memasak enak yang kerap dirahasiakan para chef di seluruh dunia:
1. Adonan daging
Jika ingin membuat bakso atau menggoreng adonan daging, coba beri tekanan lebih dalam pada bagian tengah adonan.
Ini akan membuat daging lebih cepat matang.
2. Memotong kue
Moms, coba basahi pisau dengan air hangat sebelum digunakan untuk memotong kue tart.
Source | : | Bright Side |
Penulis | : | Fairiza Insani Zatika |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR