Hal yang sudah pasti dapat menyebabkan retina lepas yang pertama adalah kondisi retina yang memang sudah sangat tipis sehingga akan robek, dan adanya cairan gel yang ada pada bola mata dan viterous gel atau badan kaca pada bola mata.
Risiko ablasio retina ini berpengaruh pada perempuan hamil yang mengalami minus tinggi di atas 6 dioptri.
Tetapi yang harus diperhatikan bahwa pelepasan retina tidak saja hanya terjadi pada penderta minus, tetapi juga bisa dialami oleh penderita mata plus.
Jika memang Moms khawatir tentang hal tersebut, maka Moms baiknya berkonsultasi dengan dokter kandungan untuk memastikan keamanan metode persalinan yang akan Moms tempuh.
BACA JUGA: Ingin Awet Muda? Hindari Konsumsi Makanan Ini, Moms!
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | nova.id |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR