Ratusan Tahun Dipercaya Sembuhkan Penyakit Mematikan, Kenali Kriteria Orang yang Wajib Menghindari Jahe karena Bisa Berakibat Fatal
Nakita.id - Rempah-rempah dipercaya membawa dampak baik bagi tubuh, tapi justru ada beberapa kriteria orang yang wajib menghindari jahe, lo.
Sederet olahan jahe yang bermanfaat bagi kesehatan juga sangat beragam.
Salah satunya yang populer di Indonesia tentunya air jahe atau wedang jahe ya, Moms.
Air jahe sendiri ratusan tahun lebih dipercaya membawa manfaat untuk menyembuhkan penyakit mematikan yang bersarang di tubuh.
Tak tanggung-tanggung, penyakit mengerikan seperti kanker juga bisa dicegah dengan rutin minum air jahe.
Namun, jika Moms termasuk dalam kriteria orang yang wajib menghindari jahe ada baiknya berhenti mulai sekarang.
Lantas, bagaimana cara mengidentifikasi kalau Moms termasuk orang yang wajib menghindarinya?
Baca Juga: Jika Ingin Panjang Umur, Coba Ubah Waktu Moms Minum Air Jahe hingga Air Kunyit di Waktu Ini
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | NDTV Food,babamail |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR