Pada unggahan tersebut ada seorang wanita yang coba bertanya pada Umi Pipik.
Ia menyinggung dirinya sendiri yang kerap unggah foto dan dapat ceramah dari Om-nya.
Lantas ia pun tanyakan perihal hukum unggah foto pada Umi Pipik.
"Mau nanya nih, apa hukum bagi wanita yang mengupload foto? Soalnya saya sering diceramahi ama om," tulis salah sau akun.
"tergantung niatnya buat apa ? kalau sengaja pengen dpt pujian dan niat supaya dipandang cari perhatian laki2 jelas dosa," balas Umi Pipik.
Ingin bagikan ilmunya pada orang yang berikan pertanyaan, Umi Pipik pun mengatakan jika mengunggah foto itu tergantung dari niat masing-masing orang.
Umi Pipik menyebut ada dua golongan orang yang dosa ketika mengunggah fotonya.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | GridHITS |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR