Sebagian besar mengenai saluran cerna karena kontak yang pertama kali dan ditandai bengkak dan gatal di bibir sampai lidah dan orofarings, nyeri dan kejang perut, muntah sampai dengan derajat berat dengan tinja berdarah.
Bila alergen makanan lolos dari saluran cerna, gejala alergi di organ-organ seperti kulit (dermatitis atopik, urtikaria), hidung (rinitis), mata (konjungtivitis), saluran pernapasan (asma), susunan saraf pusat (sakit kepala), atau gejala sistemik yang fatal misalnya syok anafilaksis.
Tak hanya itu, penderita juga berisiko meninggal dunia karena mengalami kerusakan otak ketika nekat mengonsumsi makanan penyebab alergi.
Baca Juga: Larangan Minum Jus Seledri Bagi Pemilik Kondisi Tertentu Ini Agar Tak Alami Alergi hingga Pendarahan
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Kompas.com,Telegraph. |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR