Tak sedikit orangtua yang dibuat bertanya apaka ini gejala pilek? Alergi? Atau masalah yang lebih serius berkaitan dengan Covid-19?
Hal ini menjadi sangat rumit terlebih anak-anak tak bisa mengkomunikasikan apa yang mereka rasakan.
Berikut beberapa hal yang perlu diingat untuk mewaspadai munculnya gejala Covid-19 pada anak-anak dikutip dari huffingtonpost.in.
Secara umum tanda gejala awal anak dan orang dewasa yang terinfeksi virus corona adalah sama.
Mereka rasakan demam, menggigil, otot terasa sakit, sakit kepala, tenggorokam, sampai batuk dan susah napas.
Namun ada juga tanda jika anak bahkan tak mengalami demam, batu, atau sesak napas.
Anak justru dimungkinakan miliki keluhan masalah perut.
Meski sebenarnya masalah perut memang dapat dialami oleh banyak orang dari berbagai usia.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Huffington Post |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR