3. Mengubah pasta menjadi mi ramen
Adonan ramen identik dengan warna kuning yang kenyal pada tekstur mi-nya.
Untuk mengubah pasta menjadi mi ramen Moms hanya perlu gunakan baking soda.
Jangan panik jika baking soda yang dimasukkan pada panci panas dan pasta akan sebabkan gelembung halus sampai berbusa.
Gunakan 2 sendok teh baking soda untuk 1 liter air yang digunakan untuk mendidihkan pasta.
4. Kacang
Cara cepat untuk melunakkan atau membuat kacang lebih lembut adalah dengan menggunakan baking soda.
Baking soda dipercaya paling efisien untuk melembutkan kacang.
Baca Juga: Caranya Ternyata Mudah! Coba 5 Racikan Baking Soda Ini untuk Menghilangkan Komedo Membandel
Untuk memasak 1 cangkir kacang hanya diperlukan 1 sendok kue baking soda dalam 6 cangkir air.
Biarkan kacang direndam dengan air dingin semalaman untuk dapatkan hasil yang diinginkan.
Nah itu tadi sederet manfaat baking soda untuk membantu tingkatkan kemampuan memasak di dapur.
Selamat mencoba Moms.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | Serious Eats |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR