Alhasil kulit Moms lebih berminyak dari biasanya karena memang produksi minyak di kulit meningkat.
Peningkatan produksi minyak tersebut akan merangsang jerawat timbul.
Pola makan tidak seimbang
Biasanya pola makan tidak seimbang ini merupakan salah satu dampak stres akibat terlalu lama di rumah.
Baca Juga: Lawan Kulit Berminyak Penyebab Jerawat dengan Bahan Alami Buah Segar Satu Ini, Catat Resepnya!
Akhirnya Moms dengan sesuka hati menyantap segala jenis makanan seperti kue, pizza, pasta, es krim, dan lainnya demi menemani selama bekerja dari rumah.
Mulailah untuk mengurangi makanan yang mengandung susu seperti keju, es krim, dan sejenisnya karena dapat memperburuk jerawat.
Kekurangan vitamin D
Tak kalah penting penyebab terakhir jerawat terus muncul yaitu kekurangan vitamin D.
Vitamin D sendiri berperan untuk perkembangan sel dan mencegah terjadinya peradangan.
Paparan sinar matahari diketahui dapat meningkatkan produksi vitamin D secara alami.
Nah, selama pandemi akibat di dalam rumah terus akhirnya Moms malas keluar rumah kulit tidak terkena paparan sinar matahari pagi.
Lalu bagaimana mengatasinya?
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR