Nakita.id - Melakukan terapi jeruk nipis bisa berkhasiat untuk kecantikan, Moms.
Terapi jeruk nipis bisa mencegah bakteri bersarang sehingga mencegah jerawat.
Tak hanya itu, terapi jeruk nipis juga bisa mencegah penuaan dini, Moms.
Berikut khasiat yang didapatkan usai lakukan terapi jeruk nipis, dilansir dari Livestrong.
1. Mencegah jerawat
Noda wajah yang disebabkan oleh jerawat, muncul ketika kotoran, minyak, dan sel kulit mati menyumbat pori-pori.
Bakteri yang terperangkap di pori-pori wajah menyebabkan peradangan dan menyebabkan kemerahan dan nyeri.
Membersihkan wajah dengan jeruk nipis dapat membantu mencegah pertumbuhan bakteri penyebab jerawat.
Baca Juga: Murah Meriah dan Tidak Ribet, Begini Cara Hilangkan Lendir di Tenggorokan dengan Jeruk Nipis
Tips Masak Praktis dan Tetap Bergizi untuk Keluarga Tercinta, Moms yang Sibuk Bisa Coba Juga!
Source | : | Livestrong |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR