Diakui oleh Nia Daniaty, ada momen-momen berat ketika dirinya harus menikahkan sang putri, Olivia.
"Dan yang paling sulit pada saat-saat itu kejadian-kejadian yang memang saya harus menentukan sikap yang kedua kalinya. Karena di saat itu saya harus menikahkan anak. Itulah yang paling berat saya rasa," kata Nia.
Selepas dari perceraian dengan Hisham, Nia Daniaty akhirnya menikah lagi dengan pengacara Farhat Abbas.
Sayangnya pernikahan ini pun tak bertahan lama karena adanya beberapa konflik yang sempat merebak ke permukaan.
Nia dan Farhat akhirnya resmi bercerai pada 4 Juni 2014, setelah 12 tahun menjalani pernikahan.
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | Kompas.com,YouTube |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR