Nakita.id - Saat gusi bengkak pasti membuat Moms tidak nyaman melakukan apa pun.
Ingin makan sakit, sesekali rasa nyeri timbul, hingga mendengar Si Kecil berantem dengan adiknya malah menambah sakit kepala.
Rasanya ingin gusi bengkak buru-buru menghilang.
Penyebab gusi bengkak sendiri ada berbagai macam seperti kehamilan, kekurangan nutrisi, infeksi, dan radang gusi.
Baca Juga: Berita Kesehatan Akurat: Obat Gusi Bengkak, Murah dan Ampuh!
Kenapa kehamilan bisa bikin gusi bengkak? Hal itu karena hormon yang diproduksi selama hamil dapat meningkatkan aliran darah ke gusi.
Kekurangan nutrisi seperti minimnya asupan vitamin B dan C dapat menyebabkan gusi menjadi bengkak.
Tak hanya itu infeksi yang disebabkan oleh jamur dan virus juga dapat membuat gusi menjadi bengkak.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR