4. Tekan arteri karotis
Arteri karotis ini tepatnya ada pada setiap sisi leher.
Beberapa penelitian menunjukkan jika dengan menekan arteri karotis dapat mempengaruhi vagus untuk menghilangkan cegukan.
5. Tekan lembut bola mata
Untuk cara satu ini Moms bisa coba menutup mata dan berikan tekanan pada bola mata dengan lembut.
Cara ini juga ampuh untuk merangsang saraf vagus.
Di atas adalah beberapa cara yang bisa Moms dan Dads untuk mengatasi cegukan tanpa minum.
Sebenarnya apa yang dapat sebabkan cegukan?
Makan terlalu cepat, porsi yang banyak, hingga makan pedas juga jadi salah satu penyebab cegukan.
Mengonsumsi alkohol juga dapat sebabkan seseorang alami cegukan.
Penyakit yang mengiritasi saraf dan gangguan metabolisme juga gangguan saraf turut beri dampak yang sebabkan cegukan.
Nah, itu tadi sederet cara yang bisa Moms dan Dads lakukan untuk mengatasi cegukan tanpa minum.
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | self |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR