Nah, dalam fase satu ini juga akan mengalami peningkatan durasi kontraksi saat persalinan hingga 2-4 kali setiap 10 menit.
Dengan begitu durasi kontraksi saat persalinan akan menjadi 60-90 detik.
Biasanya kontraksi juga akan terjadi bersamaan dengan pecahnya ketuban secara spontak, keluarnya darah, dan lendir.
Fase 2
Baca Juga: 4 Hal yang Perlu Moms Ketahui Ketika Akan Melahirkan Normal Alami
Memasuki fase dua ini artinya janin sudah mulai keluar dari kandungan dan rahim sudah terbuka selebar 10cm
Biasanya dibutuhkan waktu hingga 2 jam lamanya.
Dalam fase ini biasanya refleks Moms mengejan juga akan terjadi karena adanya rangsangan dari janin yang menekan anus.
Nah, dalam fase dua ini durasi kontraksi saat persalinan akan terjadi lebih sering yaitu 3-4 kali setiap 10 menitnya.
Fase 3
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR