Dilansir dari glamour.com, seorang perempuan idealnya menikah dengan laki-laki yang usainya sama.
Laki-laki yang usianya lebih tua dari pasangannya akan membuat harapan hidupnya lebih pendek.
Dalam studi tersebut dibuktikan bahwa menikah dengan laki-laki yang usianya 7-9 tahun lebih muda akan meningkatkan risiko kematian sebanyak 20 persen.
Baca Juga: Pantas Kebanyakan Orang Jepang Panjang Umur, Ternyata Kuncinya Ada di Menu-menu Makanan Ini
Jika laki-laki menikah dengan perempuan yang usianya 7-9 tahun lebih muda darinya, risiko kematiannya turun 11 persen.
Bahkan dalam studi lain menyatakan, perempuan cenderung memilih menikah dengan laki-laki seusia, walau tak sedikit pula memilih pasangan yang umurnya lebih tua darinya.
Hal itu terjadi karena seorang laki-laki memiliki kontak sosial yang lebih rendah daripada perempuan.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR